Dalam Rangka pencegahan, penanggulangan dan deteksi dini faktor resiko lalu lintas bagi Kru Bis dalam rangka “Balik Rantau Bareng Pemprov Jateng” , Balkesmas Wilayah Klaten Bekerjasama dengan dinas-dinas terkait pada hari sabtu 7 Mei 2022 telah melaksanakan kegiatan pemeriksaan kesehatan yang di laksanakan di Asrama Haji Donohudan. Pemeriksaan kesehtan meliputi anamnesa, pemeriksaan fisik, cek tensi, saturasi O2, Suhu tubuh, gula darah sewaktu, NAPZA.